Tag: PAD
-
Jelang tahun baru 2022, Pembukaan objek wisata di Surabaya berpotensi sumbang PAD
Surabaya (ANTARA) – Pembukaan sejumlah objek wisata menjelang perayaan tahun baru 2022 berpotensi menyumbang pendapatan asli daerah (PAD) di Kota Surabaya, Jatim, yang sebelumnya sempat turun selama pandemi. Anggota Komisi D DPRD Kota Surabaya Norma Yunita di Surabaya, Selasa, mengatakan, menjelang perayaan natal dan tahun baru 2022, objek wisata di Surabaya dipastikan akan ramai. “Dari…